16/02/2023

Lowongan Kerja Pegawai Financial Planning Analyst PT Astra Honda Motor Indonesia

Lowongan Kerja Pegawai Financial Planning Analyst PT Astra Honda Motor Indonesia

Lowongan Rembang | Astra Honda Motor : Sepeda motor kini bukan hanya menjadi sarana transportasi produktif bagi masyarakat Indonesia. 

Baca juga : lowongan terkait perusahaan astra

Sepeda motor sudah menjadi bagian dari hobi dan gaya hidup, bahkan bisa mengantarkan pada prestasi tertentu yang membanggakan. 

Untuk menemani masyarakat beraktivitas dan menggapai beragam mimpinya, PT Astra Honda Motor menghadirkan solusi mobilitas bagi masyarakat dengan produk dan layanan terbaik. 

Sejak pertama kali hadir di Indonesia, sepeda motor Honda selalu dicintai dan dipercaya menjadi partner berkendara masyarakat. 

Berbekal kepercayaan ini, PT Astra Honda Motor secara konsisten melakukan inovasi pada produk dan teknologinya, terus meningkatkan layanan di jaringan penjualan dan purna jual Honda, serta intens beraktivitas dan berkomunikasi dengan masyarakat melalui berbagai platform.

Sebagai bagian dari bangsa Indonesia, PT Astra Honda Motor senantiasa memperkuat kontribusinya di berbagai bidang, seperti keselamatan berkendara, pendidikan, lingkungan, dan pemberdayaan masyarakat. 

Diharapkan perusahaan akan terus tumbuh dan berkembang bersama masyarakat dan dapat menjadi salah satu perusahaan kebanggaan bangsa Indonesia.

Lowongan Kerja Pegawai Financial Planning Analyst PT Astra Honda Motor Indonesia

  • Lokasi : Head Office
  • Jenjang : S1/D4
  • Batas Akhir : 28-Feb-2023

Apa saja yang akan dilakukan secara umum ?

        1. Reporting dan analisis laporan keuangan AHM dan AFFCo setiap bulannya
        2. Koordinasi dengan bagian terkait (Accounting, AFFCo, Departmental Budget, dll) untuk melakukan analisa variance.
        3. Menyiapkan report bulanan untuk di-submit ke shareholders
        4. Mahir excel dan Mampu mengoperasikan beberapa analytical tools.K101

        Kualifikasi

              1. Telah lulus / semester akhir S1 Akuntanasi/Sistem Informasi
              2. IPK minimal 3.00
              3. Usia Max 27 tahun
              4. Teliti dan Suka bekerja dengan angka
              5. Membuat report dengan Bahasa inggris dengan baik
              6. Memiliki interpersonal skill yang baik, mampu menjalin hubungan yang baik dengan divisi lain di AHM dan juga AFFCo
              7. Mampu bekerja sama dalam team

                                                              PT Astra Honda Motor Rembang

                                                              Lokasi PT Astra Honda Motor Rembang di Google Maps


                                                              Jika ada pertanyaan hubungi kami : 

                                                              Related Posts