16/07/2016

Lowongan Kerja BUMN PT Pelindo I

Lowongan Kerja BUMN PT Pelindo I
Lowongan Kerja BUMN PT Pelindo I - PT Pelabuhan Indonesia I adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang jasa kepelabuhan. PT Pelindo I berkantor pusat di Jalan Krakatau Ujung No. 100 Medan 20241, Sumatera Utara, Indonesia. Untuk meningkatkan kinerja serta mewujudkan visi misi nya, BUMN PT Pelindo I kembali membuka kesempatan kepada putra putri Indonesia untuk bergabung menjadi bagian dari BUMN PT Pelindo I yaitu melalui : Rekrutmen Loker Terbaru BUMN PT Pelindo I sebagai berikut :





Untuk mencapai visi perusahaan yaitu menjadi kelompok bisnis terkemuka di Indonesia yang memberikan pelayanan terbaik kepada stakeholder-nya, BUMN PT Pelindo I sedang mencari pemuda - pemudi terbaik yang sangat kompeten dan termotivasi diri untuk mengisi posisi lowongan kerja terbaru 2016.

Dalam rangka memperluas jaringan bisnis terbaru bulan Juli 2016 dan untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia BUMN PT Pelindo I di Lowongan Terbaru posisi: BANYAK POSISI LOWONGAN

Pada hari ini bulan Juli 2016 BUMN PT Pelindo I kembali membuka kesempatan berkarir atau membuka Lowongan Kerja Terbaru bulan Juli 2016 untuk lulusan terbaru dengan kualifikasi sebagai berikut :


Lowongan Kerja BUMN PT Pelindo I


Posisi Loker BUMN PT Pelindo I :

PT PELABUHAN INDONESIA I (PERSERO) yang dikenal dengan nama PT Pelindo I, BUMN yang beroperasi di wilayah Provinsi Aceh, Sumatera Utara, Riau dan Kepulauan Riau, memberikan kesempatan untuk berkarir sebagai calon pegawai dengan rincian sebagai berikut :

A. Jurusan Pendidikan :
  • D3/D4 Nautika dengan ijazah ANT I/ ANT II/ANT III
  • D3/D4 Teknika dengan ijazah ATT III
  • S1/D3/D4 Tatalaksana Kepelabuhanan / Transportasi Laut
  • S2/S1/D3 Akuntansi
  • S2/S1/D3 Manajemen
  • S2/S1 Ekonomi Pembangunan
  • S1/D3 Perpajakan
  • S2/S1 Hukum
  • S2/S1 Ilmu Humas
  • S1/S2 Bisnis/Ekonomi Maritim
  • S1/S2 Port Logistic
  • S1 Teknik Perkapalan
  • S2/S1/D3 Teknik Elektro
  • S2/S1/D3 Teknik Industri
  • S2/S1/D3 Teknik Informatika
  • S2/S1/D3 Teknik Mesin
  • S2/S1/D3 Teknik Sipil
  • SMK Teknik / Teknik Mesin/ Teknik Elektro / Teknik Sipil


B. Ketentuan Umum Loker :
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Bersedia untuk ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Pelindo I dan menjalani ikatan dinas.
  • Usia maksimal per-tanggal 1 Juli 2016 adalah 24 tahun untuk SMK, 27 tahun untuk D3/D4, 30 tahun untuk S1, 35 tahun untuk S2, 35 tahun untuk D3 dan D4 Nautika dengan ijazah ANT I/II/III.
  • Memiliki ijazah pendidikan sesuai dengan formasi yang dibutuhkan.
  • Nilai rata-rata Ujian Nasional untuk SMK minimal 70,00.
  • Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 pada skala 4 untuk Perguruan Tinggi dengan akreditasi A dan 3,25 pada skala 4 untuk Perguruan Tinggi dengan akreditasi B.
  • Penyandang gelar sarjana dari luar negeri harus melampirkan bukti kesetaraan dari Dikti.
  • Khusus S2/S1/D4/D3 melampirkan sertifikat TOEFL Prediction/EPT dari lembaga terpercaya dengan skor minimal 500.
  • Pelamar dapat memilih lokasi seleksi di Jakarta atau Medan.
  • Seluruh tahapan proses rekrutmen dan seleksi tidak dipungut biaya apapun.


C. TATA CARA PENDAFTARAN LOKER :
  • Download Formulir Pelamar Seleksi Penerimaan Calon Pegawai PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) dalam bentuk EXCEL ini (UNDUH)
  • Simpan file tersebut (save as) dengan format nama file : (nama anda)(tgl lahir anda).xls, contoh : ade18-12-1980.xls
  • Isi formulir dengan data lengkap anda dan simpan kembali
  • kirim file Formulir yang telah disimpan tersebut ke alamat email : umpelindo1@lmfeui.com
  • Pada saat mengirimkan email, SUBJEK pada email diisi dengan nama & tgl_lahir contoh : ade 18-12-1980.
  • Pendaftaran paling lambat sudah diterima pada hari Sabtu Tanggal 16 Juli 2016 pukul 23.59 wib


D. BERKAS PERSYARATAN LOKER SAAT REGISTRASI :

Pelamar yang lulus seleksi pendaftaran/administrasi akan diundang untuk melakukan Registrasi. Persyaratan Administrasi yang WAJIB dibawa saat registrasi adalah :
  • Kartu Peserta Seleksi dengan format yang telah disediakan ( download Kartu Peserta)
  • CV dengan format yang telah disediakan ( download formulir CV )
  • Surat Pernyataan yang dibubuhi materai dan ditandatangani (Download 4 Form Surat Pernyataan )
  • Fotokopi Ijazah yang sudah dilegalisir (membawa ijasah asli jika belum dilegalisir)
  • Transkrip Nilai yang sudah dilegalisir (membawa transkip asli jika belum dilegalisir)
  • Transkrip Nilai Ujian Nasional (Khusus SMK) yang sudah dilegalisir (membawa transkip asli jika belum dilegalisir)
  • Fotokopi KTP/SIM dan KTP/SIM Asli untuk ditunjukkan pada saat verifikasi data.
  • Pas photo terbaru ukuran 4x6 latar belakang merah sebanyak tiga (3) lbr yang ditempel di CV dan kartu peserta
  • Semua berkas diserahkan di dalam map berwarna :
    • Untuk Pelamar SMK di dalam map berwarna merah
    • Untuk Pelamar D3/D4 di dalam map berwarna hijau
    • Untuk Pelamar S1 didalam map berwarna kuning
    • Untuk Pelamar S2 didalam map berwarna biru

*) NB :
  • Kartu peserta harap sudah dibagi/dipotong 2 (1 dibawa peserta, 1 untuk panitia), dan ditempel foto 
  • Peserta tes diharapkan membawa alat tulis sendiri (ballpoint warna hitam, pensil 2B, dan papan ujian)


Catatan :
  • Loker BUMN PT Pelindo I ditutup pada tanggal : 16 Juli 2016

Bagaimana Anda tertarik untuk bekerja di Loker BUMN PT Pelindo I ?

Jika anda tertarik dengan loker terbaru hari ini bulan Juli 2016 ini yaitu yang memberikan informasi kepada anda tentang : Lowongan Kerja Terbaru BUMN PT Pelindo I, Silahkan melakukan pendaftaran atau REGISTRASI LOKER via EMAIL sesuai petunjuk diatas.

Related Posts